Pedukuhan Saman adalah salah satu wilayah dari kelurahan Bangunharjo, Kec. Sewon, Kab. Bantul yang terletak berdampingan dengan Kodya Yogyakarta paling utara dari wilayah Bantul. Pedukuhan Saman terdiri dari 11 RT yang wilayahnya dilewati
Senin, 15 November 2010
Tempe Kedelai
Tempe adalah makanan yang sangat bergizi dan sangat direkomendasikan ada disetiap menu makan tiap hari. Bahkan di Jepang tempe menjadi makanan yang disajikan untuk orang-orang yang sedang dalam pemulihan dirumah sakit karena kandungan gizinya yang sangat tinggi. Di Indonesia sangat mudah sekali didapatkan, hampir disetiap warung yang menjual sayur dan tukang sayur keliling pasti ada. Salah satu pembuat tempe adalah pak Hadi Siswoyo, beliau memluai usaha ini sejak tahun 1990 hingga sekarang. Beliau menjual tempenya di pasar atau jika ingin bisa juga didapatkan di rumahnya. Beliau biasa menghabiskan 5 kg kedelai tiap harinya, dan dijual hanya Rp 200,- saja, sangat murah sekali untuk makanan yang sangat bergizi ini.
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
benar benar memberi inspirasi, semangat pak Hadi
BalasHapus